Buku ini memberikan pengantar awal bagi para pembaca pemula untuk masuk ke dalam dunia sains yang terus berkembang pesat. Buku ini juga diharapkan dapat menimbulkan gairah pada dunia sains bagi tunas-tunas bangsa.
Kaus Kaki kecil terjatuh dan tidak tahu jalan pulang ke rumahnya. Ia bertanya kepada robot, tikus, dan laba-laba. Tetapi, mereka bertiga ini menjawab tidak tahu. Akhirnya, ia bertanya kepada kelereng. Bisakah kaus kaki itu pulang kembali ke rumahnya? buku ini berisi cerita petualangan singkatnya.