Dalam buku ini, Nanda akan berkenalan dengan Tia dan Naya, dua anak perempuan yang sama-sama cantik, sama-sama pintar, tetapi memiliki kebiasaan yang berbeda. Yang satu memiliki kebiasaan yang sangat baik untuk ditiru, yang satu lagi memiliki kebiasaan kurang baik untuk ditiru. Nah, siapa yang memiliki kebiasaan baik itu? Tia atau Naya? Jawabannya ... rahasia. Kalau ingin tahu jawabannya, …
Penggunaan plastik terus meningkat. Akibatnya, sampah plastik pun terus bertambah dari waktu ke waktu. Padahal, sampah plastik sangat berbahaya, baik bagi manusia maupun lingkungan. Sampah plastik menyebabkan tanah menjadi tidak subur. Akibatnya, tumbuhan akan sulit hidup. Saat tumbuhan sulit hidup, manusia dan hewan akan kekurangan makanan. Sampah plastik juga menyebabkan banyak hewan ma…
Indonesia sangat kaya akan budayanya. Kita patut bangga menjadi bagian dari bumi pertiwi. Nah, salah satu kekayaan budaya yang dimiliki negara kita adalah aksara tradisional Nusantara. Ada banyak aksara tradisional Nusantara kita. Sebagai generasi muda, kita sudah sepantasnya untuk melestarikan budaya tersebut. Caranya, kita bisa mempelajari berbagai aksara tradisional tersebut. Seperti …