Buku IPS ini disusun untuk siswa SMP dan MTs berdasarkan kurikulum 2013.
Buku ini disusun berdasarkan Kurikulum 2013 Revisi
Mengajak peserta didik untuk belajar menerapkan teori-teori sosiologi dalam kehidupan sehari-hari.
Era baru telah dimulai, persiapkan diri agar siap menghadapi Disrupsi 4.0 yang menyertai Revolusi Industri 4.0
Bangsa Indonesia memandang bahwa apa yang terjadi di dunia ini dipengaruhi oleh kekuatan keramat di alam gaib. Cara pandang ini, disebut - sebut oleh Tan Malaka sebagai "logika mistika". Logika ini melumpuhkan karena ketimbang menangani sendiri permasalahan yang dihadapi, lebih baik mengharapkan kekuatan - kekuatan gaib itu sendiri. Karena itu, mereka (masyarakat Indonesia) mengadakan mantra, s…
Kamus sosiologi ini memberikan pandangan dan pengertian mengenai alat-alat dan perangkat analitis secara jelas dan baik dari tradisi sosiologi klasik maupun kontemporer.
Buku ini mengacu pada kurikulum 2013 edisi revisi 2017, sesuai Permendikbud No.24 tahun 2016 tentang Kompetensi Isi dan Kompetensi Dasar Pelajaran pada Kurikulum 2013 Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah