Materi buku ini disajikan sedekat mungkin dengan pola pikir anak dalam kehidupan sehari - harinya. Melalui contoh - contoh soal, pengembangan kreativitas melalui bermain matematik, jendela pengetahuan yang menambah wawasan, serta penyajian dengan gambar yang menarik, akan semakin membuatmu senang dan mudah memahami matematika.