Buku ini penting dan bisa menjadi rujukan bagi pelajar, guru, mahasiswa, dosen, peneliti, penulis, penerjemah, editor, wartawan, praktisi media cetak dan elektronik, praktisi periklanan, serta pegawai bagian humas. Buku ini juga bisa menjadi rujukan bagi pembaca yang sedang mempersiapkan diri untuk mengikuti seleksi, baik seleksi penerimaan calon pegawai (negeri dan swasta) maupun seleksi untu…
Siapa bilang menulis buku itu sulit? Banyak orang yang berpendapat demikian, padahal mereka tidak tahu atau belum paham betul hal - hal apa saja yang termasuk dalam proses pembuatan sebuah buku.
Buku ini melatih kita menulis dengan contoh konkrit yang sering Anda hadapi di kampus maupun dunia bisnis.
Buku in ditulis untuk memberi solusi taktis dengan memberikan belasan strategi jitu bagaimana memahami teks tertulis berbahasa Inggris termasuk teks dalam TOEFL reading.
Buku ini ditujukan untuk membantumu dengan cara yang gampang dan sederhana. Ini adalah pijakan awal bagimu untuk berpetualang dalam keajaiban kata-kata.