Tingginya penetrasi internet jika tidak diimbangi dengan kecerdasan literasi digital, dunia digital akan menjadi ancaman. Kecerdasan ini dibutuhkan untuk menangkal penyebaran konten negatif melalui internet, seperti hoaks, cyber bullying, online radicalism, pornografi, pejudian, dll.