Ziji adalah anjing yang gaduh, tak bisa diam, yang tinggal dengan keluarga Anderson, Ibu, Ayah, Jenny dan Jack si Bayi. Ia suka menggonggong dan bermain, dan yang paling ia suka mengejar merpati di taman. Suatu hari Ziji melihat anak laki-laki baru bernama Nico, sedang duduk di taman. Apa yang Nico Lakukan? Mengapa ia tampak tenang dan Bahagia? Ziji tak sabar untuk mengetahuinya.